Dari hasil penelitian itu diketahui, salah satu perilaku yang menyebalkan dan berisiko di pesawat adalah memakai parfum terlalu banyak hingga menimbulkan bau yang sangat menyengat.
Hampir 61 persen penumpang yang menjadi responden Expedia Airplane Etiquette Survey mengatakan, memakai terlalu banyak parfum merupakan perilaku yang sangat menyebalkan.
Namun ada lagi beberapa perilaku lain yang juga tak kalah menyebalkannya, antara lain penumpang yang berbincang-bincang terlalu keras hingga menganggu kenyamanan penumpang lain.
Kemudian, penumpang yang mengonsumsi minuman beralkohol hingga bertindak rusuh. Dan penumpang yang membawa makanan-makanan berbau menyengat ke dalam pesawat meski sudah dilarang. (Ism)
sumber | republished by Halo Unik !
No comments:
Post a Comment