![]() |
Yating (foto: China Daily) |
Bocah bernama Yating itu menderita miastenia sejak musim panas lalu. Dia koma selama 57 hari karena cedera otak yang disebabkan oleh pengobatan tertunda saat ia pingsan di tengah malam hari, pada 13 September lalu.
Dokter berulang kali mengatakan bahwa mustahil bagi Yating untuk bangun lagi. Tak tega melihat putrinya menderita karena penyakit tersebut, orang tua bocah itu bergegas menghubungi hotline donor organ Rumah Sakit Wujing di Beijing.
Seperti dilansir China Daily (10/11/2015), orang tua memutuskan untuk menyumbangkan jantung, ginjal, hati, dan kornea mata putrinya untuk membantu orang yang membutuhkan.
Dokter mengatakan organ gadis tersebut kabarnya akan digunakan untuk menyelamatkan nyawa enam orang lain.
Pada bulan Agustus lalu, tercatat ada 1.479 orang yang mendonorkan organnya secara sukarela di Tiongkok.
sumber | republished by Halo Unik !
Seperti dilansir China Daily (10/11/2015), orang tua memutuskan untuk menyumbangkan jantung, ginjal, hati, dan kornea mata putrinya untuk membantu orang yang membutuhkan.
Dokter mengatakan organ gadis tersebut kabarnya akan digunakan untuk menyelamatkan nyawa enam orang lain.
Pada bulan Agustus lalu, tercatat ada 1.479 orang yang mendonorkan organnya secara sukarela di Tiongkok.
sumber | republished by Halo Unik !
No comments:
Post a Comment