Belum jelas apakah Facebook tertarik. Kedua perusahaan itu menolak mengomentari laporan WSJ yang menyitir sebuah sumber.
Saat ini, BlackBerry terikat perjanjian sementara dengan harga $9 per lembar saham dengan sebuah konsorsium yang dipimpin investor terbesar mereka, Prem Watsa's Fairfax Financial Holdings Ltd. Konsorsium ini membeli BlackBerry seharga $4,7 miliar sehingga membuatnya jadi perusahan tertutup.
Namun pendiri dan mantan co-CEO Blackberry, Mike
Lazaridis sedang mempertimbangkan opsi lain dengan perusahaan lamanya.
Diungkapkan dalam pengajuan peraturan pada pekan lalu, ia mendorong
sahamnya di Blackberry untuk dipertimbangkan diakusisi.
Sejumlah perusahaan raksasa dunia juga dikabarkan tertarik membeli BlackBerry, seperti Samsung dan Lenovo. (eh)

sumber | wowunic.blogspot.com | http://teknologi.news.viva.co.id/news/read/454891-petinggi-blackberry-temui-facebook--terkait-penjualan-
Sejumlah perusahaan raksasa dunia juga dikabarkan tertarik membeli BlackBerry, seperti Samsung dan Lenovo. (eh)
sumber | wowunic.blogspot.com | http://teknologi.news.viva.co.id/news/read/454891-petinggi-blackberry-temui-facebook--terkait-penjualan-
No comments:
Post a Comment