Pasangan calon pengantin asal China, Qin Ryang dan Leng Yuting berencana menikah pada awal tahun 2015 mendatang. Namun, jauh-jauh hari mereka sudah melakukan pemotretan pre-wedding.
Tak ingin terkesan konvensional dan membosankan, pasangan ini melakukan sesi pemotretan pre-wedding di dalam air, wooww…
sumber | digali.blogspot.com
No comments:
Post a Comment