Seperti dikutip upi, ratusan karyawan tersebut memecahkan rekor untuk mengkampanyekan program United Way. United Way merupakan perusahaan nirlaba yang fokus mengurusi anak terlantar dan kemiskinan.
Salah seorang karyawan Nexen mengaku senang saat terlibat dalam proses pemecahan rekor ini. "Makan siang menyenangkan sambil memecahkan Rekor Dunia guinness bersama @nexenenergy @unitedwaycgy @DragoNYC," tulis akun Twitter @CrownPressed.
Sebelumnya, pada 2011, ratusan orang memecahkan rekor saat mereka mengenakan kostum Superman. Sebanyak 437 mengenakan kostum superhero terbitan DC Comic tersebut.
[tts]
No comments:
Post a Comment