Sereeem Bro...Jalanan di Spanyol ini DISERBU oleh Ribuan Zombie

icon18_edit_allbkg

Lebih dari 2.000 orang memadati Kota Collado Villalba, Spanyol, untuk mengikuti acara tahunan permainan survival zombie. Para peserta harus berdandan dan berjalan seperti zombie.

8vhyya3BbP

Seperti diberitakan Orange, Kamis (11/9/2014), peserta yang ikut harus berkeliaran di jalan-jalan Collado Villalba, pada malam hari. Mereka harus menghindari orang-orang yang berpakaian seperti zombie.

Anda akan dikeluarkan dari permainan itu jika zombie menyentuh Anda. Permainan ini berlangsung pukul 23:00 waktu setempat sampai pukul 07:30.

Perlu diketahui, permainan zombie ini menjadi sangat populer di Spanyol sejak diluncurkan pada 2012 lalu. (hmr)
(rhs)






No comments:

Post a Comment



backtotop