Langsung saja ya, kita coba bikin tas dari kaos bekas yang tidak terpakai
Langkah pertama
Spoiler for pertama:
Quote:
Ambil kaos bekas. Balik bagian luar ada di dalam. Mulailah menggambar bentuk yang agan suka (ukuran sesuai keinginan agan saja).
Quote:Langkah kedua
Spoiler for kedua:
Quote:
Potong kedua sisi secara simetris. Hanya bagian yang terpotong ini yang akan dipakai
Quote:Langkah ketiga
Spoiler for ketiga:
Quote:
Jahit semua sisi kecuali satu sisi untuk keluar masuk (untuk membuka dan menutup)
Quote:Langkah keempat
Spoiler for keempat:
Quote:
Biar bagian samping terlihat rapi, jangan lupa jahit bagian itu dengan bentuk zig-zag
Quote:Langkah kelima
Spoiler for kelima:
Quote:
Gunakan penggaris dan ballpoint untuk menggambar garis di kain. Penting: Sisakan sekitar empat inci di bagian atas untuk menjinjing bawaan Agan.
Quote:Langkah keenam
Spoiler for keenam:
Quote:
Gunting atau lubangi dengan kater garis yang telah Agan buat, pastikan rapi, jangan lupa lubangi juga untuk menjinjing
Quote:Langkah ketujuh
Spoiler for ketujuh:
Quote:
Sekarang coba ditarik
Quote:Langkah kedelapan
Spoiler for kedelapan:
Quote:
Tarraaaa... sudah jadi. Bisa buat naruh buah atau apa saja
http://www.kaskus.co.id/thread/52985d7ac1cb17cd160000f0/agan-punya-kaos-bekas-jangan-dibuang-bikin-aja-kayak-gini/| digali.blogspot.com