Sumber : Berbagai Sumber
Cara Cerdas Dalam Mengangkat Benda Yang Berat
Analisa Terhadap Jenis Barang Yang Diangkat
Q : Apa ada bagian yang bergerak dari benda yang diangkat ?
A : Jika Ya, jangan gunakan bagian tersebut untuk diangkat
Q: Apakah material benda yang diangkat mempunyai dimensi yang besar?
A :Jika Ya, Segeralah mencari bantuan untuk mengangkat
Q: Apakah benda yang diangkat terlalu berat atau tidak ?
A : Coba goyangkan dahulu sehingga kita bisa memperkirakan beban dan kemampuan kita untuk mengangkat, atau segera cari bantuan
Spoilerfor Cara Cerdas Dalam Mengangkat Benda Yang Berat:
Tangan dekat dengan tubuh saat mengangkat sehingga mengurangi beban pada punggung dan bahu... jangan terlalu jauh bebannya akan sangat terasa...
Saat ingin mengambil benda yang terlalu tinggi usahakan gunakan tangga untuk menghindari cedera kemudian baru mengangkatnya, apabila kita mencoba mengangkatnya langsung dan terlalu berat bisa bisa berbahaya lo...
Mengangkat beban sambil memutar bisa meningkatkan tekanan pada cakram tulang belakang... Usahakan sejajar lurus dengan tubuh kita....
Jika angkat sesuatu, sebaiknya menjaga beban dekat dengan tubuh untuk mengurangi tekanan....
Jongkok dengan menekuk salah satu kaki di lantai... posisi ini akan lebih memberikan keseimbangan yang baik saat mengangkat...
Saat kita merasa kita tidak dapat mengangkat benda tersebut ada baiknya meminta pertolongan seseorang...
Usahakan Punggung selalu tegak minimal kemiringan 15 derajat untuk mengurangi tekanan pada perut dan punggung...
Rengangkan kaki dan melangkah dengan luas untuk menghindari tekanan beban berat ke tubuh...
Apabila barang terlalu berat gunakan troli pendorong untuk mempermudah pekerjaan kita...Sumber :http://www.kaskus.co.id/thread/52bda6ce3f42b203298b4630
sumber | digali.blogspot.com
No comments:
Post a Comment